Relationship Of Intensity Of Use Of The Internet With The Quality Of Sleep In Students

  • Pomarida Simbolon Sekolah Tinggi Ilmu Kesehatan Santa Elisabeth Medan
  • Nagoklan Simbolon Sekolah Tinggi Ilmu Kesehatan Santa Elisabeth Medan
  • Nasipta Ginting Sekolah Tinggi Ilmu Kesehatan Santa Elisabeth Medan
  • Pestaria Saragih Sekolah Tinggi Ilmu Kesehatan Santa Elisabeth Medan
Keywords: Intensity, internet of use, sleep quality

Abstract

Kualitas tidur seseorang dikatakan baik apabila tidak menunjukkan berbagai tanda kekurangan tidur dan tidak mengalami masalah dalam tidurnya. Salah satu penyeab terjadinya kualitas tidur yang buruk disebabkan oleh faktor kebiasaan seperti gaya hidup yang haus akan teknologi terutama dalam penggunaan internet. 60% kualitas tidur yang buruk juga ditemui pada mahasiswa tingkat 2 STIKes Santa Elisabeh Medan. disebabkan intensitas penggunaan internet yang tinggi. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui hubungan intensitas penggunaan internet dengan kualitas tidur mahasiswa tingkat 2 STIKes Santa Elisabeth Medan Tahun 2021. Jenis penelitian menggunakan rancangan Cross Sectional. Teknik pengambilan sampel yang digunakan adalah simple random sampling dengan jumlah sampel 53 orang. Instrumen yang digunakan adalah kuesioner Internet Addiction Test (IAT) dan kuesioner indeks kualitas tidur Pittburgh (PSQI). Analisa data dengan uji Chi Square. Hasil penelitian diperoleh intensitas penggunaan internet tinggi (88,7%), kualitas tidur buruk (90,6%). Hasil uji Chi Square diperoleh nilai p = 0,033 dimana p< 0,05 hal ini menunjukkan ada hubungan intensitas penggunaan internet dengan kualitas tidur mahasiswa tingkat 2 STIKes Santa Elisabeth Medan. Diharapkan mahasiswa mampu mengurangi durasi intensitas penggunaan internet dan meningkatkan kontrol diri dalam menggunakan internet terutama waktu sebelum tidur sehingga tidak mengurangi jam tidur dan menyebabkan gangguan tidur.

References

Amirullah. (2015). Populasi dan Sampel (Pemahaman, Jenis dan Teknik). Metode Penelitian Manajemen. https://doi.org/10.1007/BF00353157

Angeline Natasha, Eritrosit dan Hemoglobin, https://www.kompasiana.com/na tashaangeliney0209/5a19738042 fdd35ee07ab052/hati-hatieritrosit-nggak-bisa-di-sibukin?page=all pada tanggal 25 November 2017

Crowley, K. (2011). Sleep and sleep disorders in older adults. In Neuropsychology Review. https://doi.org/10.1007/s11065-010-9154-6

Haryati, H., Yunaningsi, S. P., & RAF, J. (2020). Faktor yang Mempengaruhi Kualitas Tidur Mahasiswa Fakultas Kedokteran Universitas Halu Oleo. Jurnal Surya Medika. https://doi.org/10.33084/jsm.v5i2.1288

Haryono, A., Rindiarti, A., Arianti, A., Pawitri, A., Ushuluddin, A., Setiawati, A., Reza, A., Wawolumaja, C. W., &
Sekartini, R. (2016). Prevalensi Gangguan Tidur pada Remaja Usia 12-15 Tahun di Sekolah Lanjutan Tingkat Pertama. Sari Pediatri, 11(3), 149. https://doi.org/10.14238/sp11.3.2009.149-54

Hastuti, D. T., Prastiani, D. B., & Khodijah. (2019). Hubungan Intensitas Penggunaan Smartphone dengan Kualitas Tidur Mahasiswa Program Studi Sarjana Keperawatan STIKES Bhamada Slawi. Bhamada, JITK.

Keswara, U. R., Syuhada, N., & Wahyudi, W. T. (2019). Perilaku penggunaan gadget dengan kualitas tidur pada remaja. Holistik Jurnal Kesehatan. https://doi.org/10.33024/hjk.v13i3.1599

Lin, P. H., Lee, Y. C., Chen, K. L., Hsieh, P. L., Yang, S. Y., & Lin, Y. L. (2019). The relationship between sleep quality and internet addiction among female college students. Frontiers in Neuroscience. https://doi.org/10.3389/fnins.2019.00599

Lombogia (2018), Hubungan Kecanduan Internet Dengan Kualitas Tidur Pada Siswa SMA Kristen 1 Tomohon. Dundu.https://ejournal.unsrat.ac.id/index.php/jmr/article/view/22298

Luas (2019), Hubungan Antara Pengggunaan Media Sosial Dengan Kejadian Insomnia Pada Remaja Di SMA Advent Tanah Putih Likupang Barat, https://Ejournal.Unsrat.Ac.Id/Index.Php/Kesmas/Article/View/24012

Maulida, R., & Sari, H. (2017). Kaitan Internet Addiction dan Pola Tidur pada Mahasiswa Fakultas Keperawatan. Jurnal Ilmiah Mahasiswa Fakultas Keperawatan, 2(3), 1–8. http://www.jim.unsyiah.ac.id/FKep/article/view/3866

Po Yu Wang (2019), Relationship of sleep quality, smartphone dependence, and health-related behaviors in female junior college students https://www.ncbi.nlm.nih.gov/pmc/articles/PMC6447181/

Rozalia, M. F. (2017). Hubungan Intensitas Pemanfaatan Gadget Dengan Prestasi Belajar Siswa Kelas V Sekolah Dasar. Jurnal Pemikiran Dan Pengembangan Sekolah Dasar (JP2SD), 5(2), 722. https://doi.org/10.22219/jp2sd.vol5.no2.722-731

Sari, A. P., & Utami, N. (2019). Pengaruh Intensitas Penggunaan Internet Terhadap Prestasi Belajar Siswa di SMA Negeri 13 Kerinci. Jurnal Wahana Konseling, 2(2), 74–83.

wartonah dan tarwoto. (2015). kebutuhan dasar manusia dan proses keperawatan. In Salemba medika. https://doi.org/10.1039/c2dt32191b

Wicaksono (2012), Analisis Faktor Dominan Yang Berhubungan Dengan Kualitas Tidur Pada Mahasiswa Fakultas Keperawatan Universitas Airlangga, Program Studi S1 Ilmu Keperawatan Fakultas Keperawatan Universitas Airlangga

Young, K. (2010). Policies and procedures to manage employee Internet abuse. Computers in Human Behavior. https://doi.org/10.1016/j.chb.2010.04.025
Published
2021-05-29
How to Cite
Simbolon, P., Simbolon, N., Ginting, N., & Saragih, P. (2021). Relationship Of Intensity Of Use Of The Internet With The Quality Of Sleep In Students. ancasakti ournal f ublic ealth cience nd esearch, 1(1), 55-62. https://doi.org/10.47650/pjphsr.v1i1.219