Peningkatan Pengetahuan dan Sikap Ibu Balita Dengan Media Leaflet Tentang Stunting

  • Tjitrowati Djaafar Poltekkes Kemenkes Palu
  • Amsal Amsal Poltekkes Kemenkes Palu
  • Novarianti Novarianti Poltekkes Kemenkes Palu
Keywords: Pengetahuan, Sikap, Stunting, Leaflet

Abstract

Stunting masih menjadi masalah kesehatan di Indonesia, termasuk di wilayah kerja Puskesmas Wani. Diperlukan upaya untuk meningkatkan pengetahuan dan sikap ibu balita tentang stunting, salah satunya dengan menggunakan media leaflet. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh media leaflet terhadap peningkatan pengetahuan dan sikap ibu balita tentang stunting. Metode penelitian yang digunakan adalah pre-eksperimental dengan pendekatan pre-test and post-test one group design. Sampel penelitian sebanyak 52 responden. Hasil penelitian menunjukkan bahwa terdapat peningkatan pengetahuan dan sikap ibu balita setelah diberikan media leaflet. Pengetahuan ibu balita meningkat dari 3,90 menjadi 8,38, dan sikap ibu balita meningkat dari 11,71 menjadi 20,63. Hasil uji Paired Sample T-Test menunjukkan bahwa terdapat perbedaan yang signifikan antara pengetahuan dan sikap ibu balita sebelum dan setelah diberikan media leaflet. Nilai p-value untuk pengetahuan adalah 0,000 dan untuk sikap adalah 0,000. Diharapkan kepada Dinas Kesehatan atau Petugas Kesehatan dan Kader untuk dapat melakukan penyuluhan dengan menggunakan media leaflet. Pada dasarnya informasi yang diberikan dengan menggunakan media lealflet dapat langsung dibaca dan dimengerti oleh masyarakat.

References

J., Apriliawati, A., & Sulaiman, S. (2020). Media Booklet Dan Audiovisual Efektif Terhadap Pengetahuan Orangtua Dengan Balita Stunting. Jurnal Ilmiah Kesehatan, 9(2), 60–65. https://doi.org/10.52657/jik.v9i2.1217

Anon. (2017). ntervensi Anak Kerdil ( Stunting ). 1.

Asrar, M., Hadi, H., & Budiman, D. (2020). Hubungan Pola Asuh Ibu Terhadap Kejadian Stunting pada Anak Usia Masuk Sekolah Dasar di Kecamatan Nanggalo Kota Padang. Fakultas Kedokteran Universitas Andalas, 2005, 1–7.

Astuti S. (2019). Hubungan Tingkat Pengetahuan dan Sikap Masyarakat terhadap Upaya Pencegahan Penyakit Tuberkulosis di RW 04 Kelurahan Lagoa Jakarta Utara Tahun 2013. Universitas Islam Negri Syarif Hidayatullah, Jakarta, 1, 1.

College, N., & Bandarharjo, P. (2019). Journal of Nutrition College,. 8, 17–21.

Debarun Chakraborty. (2019). Hubungan Antara Pengetahuan Dan Sikap Dengan Perilaku Konsumsi Jajanan Sehat Di Mi Sulaimaniyah Mojoagung Jombang. 14–16.

Dinas kesehatan Provinsi Sulawesi Tengah. (2021). Profil Kesehatan Provinsi Sulawesi Tengah. Profil Kesehatan Provinsi Sulawesi Tengah, 1–222.

Fauziyyah, F. I. N. (2018). Efektivitas Penggunaan Media untuk Meningkatkan Pengetahuan dan Sikap Ibu Tentang Makanan Pendamping ASI (MP-ASI) di Desa Kenep Kabupaten Sukoharjo. 13.

Fitriani, A. (2013). Pengaruh Intervensi Penyuluhan Menggunakan Media Leaflet Terhadap Perubahan Pengetahuan Mengenai Potensi Bahaya Dermatitis Kontak dan Pencegahannya pada Pekerja Cleaning Service UIN Syarif Hidayatullah Jakarta. Jurnal Kesehatan, 1(1), 67–94.

Isndaruwati, M., Fitriana, R. N., & Gatot Suparmanto. (2020). Pengaruh Pendidikan Kesehatan Dengan Media Leaflet Terhadap Tingkat Pengetahuan Dan Sikap Ibu Tentang Pencegahan Stunting Di Kelurahan Telukan Kecamatan Grogol. University of Kusuma Husada Surakarta.

Kementerian Kesehatan Republik Indonesia. (2021). Laporan Kinerja Kementrian Kesehatan Tahun 2020. Kementerian Kesehatan Republik Indonesia Tahun 2021, 1–224.

Organisasi Perangkat Daerah (OOD). (2019) Pencegahan Stunting, P. (n.d.). Buku saku stunting

Lestari, N. D. A. (2018). Gambaran Pengetahuan Keluarga Dalam Merawat Anggota Keluarga Dengan Komplikasi Gangre. Skripsi, 5–29.

Murtiyarini, I., Nurti, T., & Sari, L. A. (2019). Efektivitas Media Promosi Kesehatan Terhadap Pengetahuan Remaja Tentang Pendewasaan Usia Perkawinan di SMA N 9 Kota Jambi. Journal Health & Science: Gorontalo Journal Health and Science Community, 3(2), 71–78

Nasution, F. (2016). Pengaruh penyuluhan dengan media leaflet dan video terhadap peningkatan pengetahuan dan sikap mahasiswa dalam upaya pencegahan napza di akper indah medan tahun 2016. Tesis : Universitas Sumatera Utara

Nna, D., Septianingsih, N., & Pangestu, J. F. (2020). Perbedaan Pengetahuan Ibu Balita Sebelum Dan Sesudah Sesudah Diberikan Penyuluhan Tentang Stunting Melalui Media Video Dan Leaflet Di Wilayah Kerja Puskesmas Saigon Kecamatan Pontianak Timur. Jurnal Kebidanan Khatulistiwa, 6(1), 7. https://doi.org/10.30602/jkk.v6i1.493

Novianti, E. (2016). Pengaruh Media Poster Dan Leaflet Terhadap Peningkatan Perilaku Ibu Rumah Tangga Dalam Penggunaan Minyak Goreng Di Kota Binjai. Revista Cenic. Ciencias Biológicas, 152(3), 28.

Pane. (2018). Konsep Dasar Pengetahuan dan Nutrisi. Journal of Chemical Information and Modeling, 53(9), 1689–1699.
Published
2024-04-05
How to Cite
Djaafar, T., Amsal, A., & Novarianti, N. (2024). Peningkatan Pengetahuan dan Sikap Ibu Balita Dengan Media Leaflet Tentang Stunting. urnal romotif reventif, 7(2), 205-210. https://doi.org/10.47650/jpp.v7i2.1210