Perancangan Aplikasi Resep Masakan Dan Kue Khas Makassar Berbasis Android
Abstract
Penelitian ini bertujuan untuk membuat suatu mobile aplication yang dapat digunakan oleh user untuk mengetahui tentang resep-resep masakan dan kue khas tradisional Makassar. Saat ini, aplikasi yang menggunakan perangkat bergerak semakin meningkat dan beragam. Pada sistem ini, development tools yang digunakan adalah Java Eclips yang diimplementasikan pada perangkat smartphone android. Hasil penelitian menunjukkan bahwa sistem ini mampu memberikan informasi kepada user tentang resep-resep masakan dan kue khas tradisional Makassar, yang di tempatkan di perangkat mobile
References
Christian, I., Samsul, H., Simon, A., & Yulianto, B. (2013). Aplikasi Pencari Lokasi Dan Informasi Di Bidang Kuliner Pada Perangkat Mobile Berbasis Android [PhD Thesis]. BINUS.
Darma, I., Purnomo, S., & Anindito, K. (2012). Perancangan aplikasi mobile city directory Yogyakarta berbasis Android. Seminar Nasional Teknologi Informasi Dan Komunikasi, 2012.
Dewi, M., & Widyasari, Y. D. L. (2012). Aplikasi Buku Resep Masakan Digital Berbasis Android. Jurnal Aksara Komputer Terapan, 1(2).
Hartono, F. F., Hendry, H., & Somya, R. (2013). Aplikasi Reservasi Tiket Bus Pada Handphone Android Menggunakan Web Service (Studi Kasus: PO. Rosalia Indah). D’CARTESIAN, 2(1), 21–32.
Hidayat, N. F., & Ferdiana, R. (2012). The Development of Mobile Client Application in Yogyakarta Tourism and Culinary Information System Based on Social Media Integration. Editorial Preface, 3(10).
Mustofa, A. (2013). Aplikasi Penentuan Rute Lokasi Kuliner Di Kota Malang Berbasis Gis Menggunakan Metode A [PhD Thesis]. Universitas Brawijaya.
Nopitasari, V., Oktaviani, I., & Nofikasari, I. (2017). Aplikasi Resep Masakan Tradisional Berbasis Mobile. DutaCom, 12(1), 61–80.
Pandayin, A. H. (2012). Penerapan metode user centered design (ucd) pada aplikasi katalog wisata kuliner berbasis web. UIN Sunan Kalijaga Yogyakarta.
Setiawan, I., Andjarwirawan, J., & Handojo, A. (2013). Aplikasi Makassar Tourism Pada Kota Makassar Berbasis Android. Jurnal Infra, 1(2), 156–161.